11/28/18

Gen Z Preneur, Boost Your Impact 2018


Siap menambah wawasan dan pengalaman baru?

*) Pendaftaran workshop public speaking (untuk umum), isi form pendaftaran di sini.

*) Pendaftaran lomba ide kewirausahaan (untuk mahasiswa ITATS), isi form pendaftaran di sini.

Gen Z Preneur, Boost Your Impact merupakan acara perdana yang diinisiasi oleh Ikatan Duta ITATS untuk membantu dan memberikan pembelajaran soft skill yaitu public speaking sekaligus memberi kesempatan bagi wirausaha muda ITATS yang memiliki project atau ide kreatif untuk mematangkan ide bisnis serta menambah wawasan dengan coaching secara langsung dengan wirausaha muda yang ada di Surabaya.

Acara ini terdiri dari 3 sub kegiatan, yaitu :
1. Public speaking workshop (untuk mahasiswa ITATS dan terbuka untuk umum)
2. Open Talk dengan tema "Boost Your Impact"
3. Business plan competition (khusus mahasiswa ITATS)

Biaya pendaftaran untuk peserta workshop (terbuka untuk umum) :
1. Pre sale 1 : 50 K (hanya sampai 2 Desember)
2. Pre sale 2 : 60 K (3-9 Desember)
3. On The Spot : 70 K ( 11 Desember)

Biaya registrasi kompetisi ide kewirausahaan (khusus mahasiswa ITATS) :
 1. Individu : 75 K
 2. Kelompok (maksimal 3 orang): 100 K

Informasi terkait mekanisme lomba, silahkan download di sini: Teknis Kegiatan Gen Z Preneur 2018.

Juara lomba kewirausahaan yang akan dipilih adalah sebanyak 3 peserta (baik tim maupun individu) dengan nama juara sebagai berikut :
1. Kategori Best Project (1 peserta/individu/tim)
2. Kaategori Best Presentation (1 peserta/individu/tim)
3. Popularity project atau project terfavorit berdasarkan vote dari instagram dan pilihan dewan juri (1 peserta/individu/tim)

Informasi dan pendaftaran kegiatan bisa menghubungi narahubung:
Firda : +62 838-5777-8808 (WA)
Grace : +62 856-4582-3158 (WA)
Instagram: @dutaitats

Terima kasih dan sampai jumpa.